Hai hai sobat Lentera Galaxy. Masih setia dengan saya di sini untuk membahas seputar ilmu pengetahuan dan teknologi, serta beberapa hal-hal random yang tiba-tiba saya kepikiran untuk membuatnya. Hehehe... Karena moto saya adalah makin kepo makin banyak pengetahuan yang akan diterima, makin terang pula pemikiran kita seperti lentera dan dapat diperluaskan seperti layaknya galaxy yang luas. Yoiii,, Sekarang saya akan membahas tentang Gerbang Logika. Behhh... Logika ternyata punya gerbang ya?! Udah penasaran belummm?? Yuk simak lebih lanjut tulisan ini dengan judul.. Pahami Gerbang Logika – Cara Kerja Dasar di Balik Komputer! Pernah dengar tentang gerbang logika? Mungkin terdengar rumit, tapi sebenarnya konsep ini cukup sederhana. Gerbang logika adalah bagian penting dalam dunia komputasi dan elektronik. Mereka bertindak seperti "pintu" kecil yang mengatur aliran sinyal listrik (1 dan 0), dan dasar dari semua teknologi digital yang kita pakai sehari-hari, mulai dari komputer, p